PENGUMUMAN

SUKOHARJO – Bupati Sukoharjo, Hj Etik Suryani SE MM bersama Kapolres AKBP Wahyu Nugroho Setyawan dan Dandim Letkol Inf Agus Adgy Darmawan memantau pelaksanaan vaksinasi corona di The Park Mall, Senin (26/7/2021). Vaksinasi tersebut digelar oleh Pemkab Sukoharjo bersama PT Konimex, Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dan Halodoc. Sasaran vaksinasi sendiri adalah warga Sukoharjo usia 18 tahun keatas. Vaksinasi tersebut menargetkan 20.000 peserta. Untuk menghindari terjadinya kerumunan, proses revervasi atau pendaftaran vaksinasi hanya dilakukan secara online menggunakan aplikasi Halodoc. Bupati mengatakan, dengan program vaksinasi...

SUKOHARJO – Sebanyak 50.802 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kabupaten Sukoharjo menerima Bantuan Sosial Tunai (BST) untuk bulan Mei dan Juni 2021. Setiap bulan KPM mendapatlan Rp300 ribu sehingga total yang diterima Rp600 ribu. Pencairan BST ini mendapat perhatian dari Bupati Sukoharjo, Hj Etik Suryani SE MM yang melakukan pantauan sejumlah desa di Kartasura dan Mojolaban, Sabtu (24/7/2021). “Saya ingin melihat langsung bagaimana proses pencairan BST oleh Kantor Pos. Sudah prokes atau belum,” ungkapnya. Menurut Bupati, dalam pencairan BST tersebut wajib menerapkan prokes...

SUKOHARJO – Bupati Sukoharjo, Hj Etik Suryani SE MM menyampaikan jika realisasi vaksinasi corona di Kabupaten Sukoharjo masih jauh dari target. Pasalnya, dati target 70% saat ini baru terealisasi sekitar 18% dari total sasaran vaksin secara keseluruhan. Bahkan, jika sasara vaksin usia 12+ dimasukkan, realisasi vaksinas baru mencapai 14%. Hal itu disampaikan Bupati saat meninjau pelaksanaan vaksinasi yang digelar Polres Sukoharjo di Sentra Niaga, Solo Baru, Sabtu (24/7/2021). Untuk menaikkan realisasi vaksinasi, Bupati akan bersinergi dengan TNI/Polri serta kalangan swasta atau perusahaan....

SUKOHARJO – Pemkab Sukoharjo merealisasikan bantuan paket sembako untuk Pedagang Kaki Lima (PKL), Jumat (23/7/2021). Bantuan paket sembako berasal dari Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) sebanyak 5.010 paket yang didistribusikan melalui kecamatan. Penyerahan bantuan paket sembako dari Baznas tersebut secara simbolis pada camat dilakukan Bupati Sukoharjo, Hj Etik Suryani SE MM bersama Wakil Bupati, Drs H Agus Santosa dan Ketua Baznas, Sardiyono di loby kantor bupati. Bupati menyampaikan, total bantuan paket sembako untuk PKL dari Baznas sebanyak 5.010 paket. Penyaluran paket sembako...