PENGUMUMAN

SUKOHARJO - Bupati Sukoharjo, Etik Suryani, membuka acara Musyawarah Olahraga Kabupaten (Musorkab) Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI). Acara tersebut digelar di Hotel Brothers Solo Baru, Kecamatan Grogol, Sabtu (28/10/2023). Selain itu, dalam acara ini juga dilakukan pemilihan pengurus KONI Sukoharjo untuk periode 2023-2027. Dalam sambutannya, Bupati menyampaikan rasa terima kasih kepada KONI dan semua pihak yang berpartisipasi dalam kegiatan ini. Musorkab tersebut menjadi bukti nyata tekad pemerintah daerah untuk meningkatkan pembinaan dan pengembangan prestasi olahraga di Kabupaten Sukoharjo. Bupati menekankan bahwa KONI...

SUKOHARJO – Jelang pelaksanaan Pemilu 2023, Bupati Sukoharjo Etik Suryani mengajak Organisasi Amatir Radio Indonesia (Orari) Sukoharjo berperan aktif mengantisipasi berita hoaks serta informasi yang berpotensi menimbulkan konflik dan perpecahan masyarakat. Hal tersebut diungkapkannya saat membuka Musyawarah Lokal (Muslok) I Orari Lokal Sukoharjo 2023. Muslok digelar di Pendopo Graha Satya Praja Pemkab, Minggu (6/8/2023). “Orari sebagai salah satu pemain dalam jalur frekuensi radio saya harapkan untuk senantiasa aktif dalam mengantisipasi terjadinya penyalahgunaan frekuensi radio. Jangan sampai frekuensi yang tersedia disalahgunakan untuk melakukan  jamming (pengacakan)...