PENGUMUMAN

[embeddoc url="https://portal.sukoharjokab.go.id/wp-content/uploads/2024/05/Pengumuman-Pemenang-Lomba-KRENOVA-Tahun-2024.pdf"] Berdasarkan Berita Acara Nomor 400.1.25/561 tanggal 23 April 2024 tentang Hasil Seleksi Tahap II Lomba Kreatifitas dan Inovasi (KRENOVA) Kabupaten Sukoharjo Tahun 2024, dengan ini diumumkan para pemenang Lomba KRENOVA Kabupaten Sukoharjo Tahun 2024 sebagai berikut: Kategori Pelajar: Juara I: BOTANIK (Boneka Horta Ciu Unik) @smau.ctarsafsukoharjo Juara II: Pengembangan Lengan Robotik dengan Algoritma Sensor Infrared dan Cetakan 3D untuk Disabilitas @mtsn2skh Juara III: Briket Plastik @smkn2_sukoharjo_official Kategori Masyarakat: Juara I: Wahyu Wijaya Widiyanto Juara II: Jayus Juara III: Jarwasih Hadiah: Juara I: Uang Pembinaan Rp. 6.000.000,-, Piagam dan Trophy Juara...

Dukung Kreativitas dan Inovasi Masyarakat Sukoharjo Pemerintah Kabupaten Sukoharjo melalui Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian, dan Pengembangan Daerah (BAPPERDA) menyelenggarakan Lomba Kreativitas dan Inovasi (KRENOVA) Tahun 2024. Lomba ini terbuka untuk kategori pelajar dan umum. Lomba KRENOVA bertujuan untuk mendorong kreativitas dan inovasi di kalangan masyarakat. Lomba ini juga merupakan kesempatan bagi masyarakat untuk menunjukkan karya-karya inovatif mereka. Kategori Lomba Lomba KRENOVA dibagi menjadi dua kategori, yaitu: Kategori Pelajar Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Bidang Kewirausahaan Bidang Pertanian Bidang Sosial Kategori Umum Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Bidang Kewirausahaan Bidang Pertanian Bidang Sosial Bidang...