PENGUMUMAN

Sukoharjo – Pemerintah Kabupaten Sukoharjo menunjukkan komitmen dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik dengan menggelar Pelatihan Kepemimpinan Administrator (PKA) Angkatan IV. Acara pembukaan yang berlangsung di Auditorium Menara Wijaya, Senin (13/5), dihadiri oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Agustinus Setiyono, S.Sos, M.H., yang mewakili Bupati Sukoharjo, Etik Suryani, serta sejumlah pejabat daerah dan perwakilan dari Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah. Bupati Etik Suryani dalam sambutan yang dibacakan oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan, menekankan pentingnya peran pejabat administrator sebagai garda terdepan dalam...

Sukoharjo – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukoharjo resmi meluncurkan maskot dan jingle untuk menyemarakkan Pilkada 2024. Acara peluncuran yang digelar di Taman Budaya Suryani Sukoharjo (TBSS) pada Sabtu (11/5) malam dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk anggota KPU RI, Yulianto Sudrajat; Ketua KPU Jawa Tengah, Mey Nurlela; unsur Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Sukoharjo; jajaran KPU Sukoharjo; serta perwakilan partai politik. Maskot Pilkada Sukoharjo 2024 berupa burung srigunting yang diberi nama Sriaji. Nama ini diambil dari bahasa Jawa, "Sri" yang berarti...

Sukoharjo - Pemerintah Kabupaten Sukoharjo kembali membuka kesempatan bagi generasi muda berprestasi dan berdedikasi untuk bergabung dengan Pasukan Pengibar Bendera (Paskibraka) Kabupaten Sukoharjo Tahun 2024, Pendopo Graha Satya Praja, Jumat (26/04/2024). Pendaftaran telah dibuka sejak 18 April 2024 dan akan ditutup pada tanggal 10 Mei 2024. Para calon Paskibraka akan melalui serangkaian seleksi yang ketat, meliputi seleksi kesehatan, parade, kesemaptaan, kepribadian, dan peraturan baris-berbaris (PBB). Seleksi kesehatan akan dilaksanakan pada tanggal 22 April 2024 di Gor Bung Karno Sukoharjo. Calon Paskibraka harus...

[embeddoc url="https://portal.sukoharjokab.go.id/wp-content/uploads/2024/05/Pengumuman-Pemenang-Lomba-KRENOVA-Tahun-2024.pdf"] Berdasarkan Berita Acara Nomor 400.1.25/561 tanggal 23 April 2024 tentang Hasil Seleksi Tahap II Lomba Kreatifitas dan Inovasi (KRENOVA) Kabupaten Sukoharjo Tahun 2024, dengan ini diumumkan para pemenang Lomba KRENOVA Kabupaten Sukoharjo Tahun 2024 sebagai berikut: Kategori Pelajar: Juara I: BOTANIK (Boneka Horta Ciu Unik) @smau.ctarsafsukoharjo Juara II: Pengembangan Lengan Robotik dengan Algoritma Sensor Infrared dan Cetakan 3D untuk Disabilitas @mtsn2skh Juara III: Briket Plastik @smkn2_sukoharjo_official Kategori Masyarakat: Juara I: Wahyu Wijaya Widiyanto Juara II: Jayus Juara III: Jarwasih Hadiah: Juara I: Uang Pembinaan Rp. 6.000.000,-, Piagam dan Trophy Juara...

Sukoharjo, 23 April 2024 - Dalam rangka memperingati Hari Kartini ke-145, Pemerintah Kabupaten Sukoharjo menggelar Seminar dengan tema "Perempuan Berdaya, Indonesia Maju" di Auditorium Gedung Menara Wijaya Lantai 10, pada hari Selasa (23/4/2024). Seminar ini dibuka langsung oleh Bupati Sukoharjo, Hj. Etik Suryani, SE., MM., dan dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk Ketua TP PKK Kabupaten Sukoharjo, Sekretaris Daerah Kabupaten Sukoharjo, para Kepala Perangkat Daerah, Camat se-Kabupaten Sukoharjo, narasumber seminar, serta tamu undangan lainnya. Dalam sambutannya, Bupati Etik Suryani menyampaikan apresiasi kepada panitia...

Sukoharjo – DPRD Kabupaten Sukoharjo menggelar acara Halal Bi Halal dalam rangka memperkuat silaturahmi dan meraih ridha Tuhan YME di momen Idul Fitri 1445 Hijriah. Acara yang berlangsung di Gedung DPRD Sukoharjo ini dihadiri oleh jajaran Forkopimda, pejabat daerah, dan seluruh anggota DPRD, Rabu (16/04/2024). Ketua DPRD Kabupaten Sukoharjo, Wawan Pribadi, S.Sos., M.Si., dalam sambutannya menyampaikan, "Sebagai manusia yang tidak dapat hidup sendiri-sendiri sudah selayaknya kita berlapang dada dan saling memaafkan, yang sudah barang tentu dalam pergaulan dan kehidupan sehari-hari melakukan...

Dalam rangka memastikan hak-hak pekerja/buruh terpenuhi pada Hari Raya Keagamaan Tahun 2024, Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja (Disperinaker) Kabupaten Sukoharjo membuka layanan pengaduan terkait pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR). Layanan Pengaduan: Offline: Hari/Jam: Senin s/d Jumat, 08.00 - 14.00 WIB Tempat: Gedung Menara Wijaya, Lantai 4 Telepon: 080 011 111 12 Online: Instagram: @dispernaker_skh Email: dispernakersukoharjo@gmail.com Website: www.dispernaker.sukoharjokab.go.id Tujuan: Mengantisipasi dan menyelesaikan keluhan terkait pembayaran THR Tahun 2024. Memastikan pekerja/buruh menerima THR sesuai haknya. Mari bersama-sama kita jaga hak-hak pekerja/buruh. Informasi lebih lanjut dapat dihubungi melalui layanan pengaduan di atas. Dinas Perindustrian dan Tenaga...